Kegiatan Pagi Hariku
Sinopsis :
Rizki anak yang mandiri. Terbiasa bangun pagi.
Melakukan kegiatan pagi dengan senang hati.
Suka membantu orang tua. Shalat tepat waktu dan rajin ibadah.
Yuk kita ikuti cerita selengkapnya, kira-kira apa saja ya kegiatan pagi harinya?